URGENSI MANAJEMEN DAKWAH DALAM PELAKSANAAN PENDIDIKAN KADER ULAMA MAJELIS ULAMA INDONESIA (MUI) DKI JAKARTA

  • Farhan Abdullah, Tria Suci Rachmawati
Keywords: MUI DKI, Manajemen Dakwah, ISO, PKU

Abstract

Farhat Abdullah, Urgensi Manajemen Dakwah Dalam Pelaksanaan Pendidikan Kader Ulama Majelis Ulama lndonesia (MUI) DKI Jakarta.  Tujuan penelitian ini untuk mengetahui Urgensi Manajemen Dakwah yang diterapkan oleh Majelis Ulama lndonesia (MUI) DKI Jakarta dalam menyiapkan kader ulama yang mumpuni dan berkualitas.  Obyek penelitiannya adalah Urgensi Manajemen Dakwah.  Berdasarkan hasil penelitian, bahwa  Majelis Ulama lndonesia (MUI) DKI Jakarta telah menerapkan fungsi-fungsi manajemen dakwah berjalan efektif melalui program Pendidikan Kader Ulama (PKU).  Selain itu  MUI DKI Jakarta menjadi satu-satunya MUI Tingkat Provinsi di lndoonesia yang telah menerapkan manajemen mutu ISO 9001:2015 dalam memberikan pelayanan terhadap umat dan mendapatkan penghargaan dari Kader Ulama Majelis Ulama lndonesia.

Published
2022-06-25